Aplikasi Jaringan Arsip Digital Visitasi Akreditasi (JARVIS)

Agustus 02, 2017 Herlambang 0 Comments




JARVIS atau Jaringan Arsip Digital Visitasi Akreditasi merupakan sebuah aplikasi yang digunakan sebagai repository dokumen-dokumen penunjang pelaksanaan akreditasi pada STMIK Nusa Mandiri Jakarta.
Saya beserta rekan-rekan mendapatkan amanah dari Ketua STMIK Nusa Mandiri Jakarta Dr Mochamad Wahyudi MM Mkom MPd untuk merancang dan mengimplementasikan sebuah sistem yang dapat mempermudah dalam pencarian dokumen-dokumen ketika pelaksanaan visitasi akreditasi berlangsung.
 Alhamdulillah kami dapat menyelesaikan tugas yang diberikan dengan baik dan sesuai harapan. Dan sebagai bentuk penghargaan kami, aplikasi ini didaftarkan sebagai HAKI.
Halaman dokumen pendukung

Halaman Data Penelitian

Halaman Standar Borang
Sertifikat HKI

You Might Also Like

0 komentar: